Website desa Tegalsari adalah sebuah situs web resmi yang digunakan oleh pemerintah desa Tegalsari untuk menyampaikan informasi kepada warga desa dan publik. Situs ini biasanya mencakup berbagai informasi penting seperti profil desa, struktur pemerintahan, berita dan acara desa, layanan publik, serta informasi terkait pembangunan dan kegiatan desa lainnya. Tujuan utama dari website desa adalah untuk meningkatkan transparansi, memudahkan komunikasi antara pemerintah desa dan warga, serta menyediakan akses mudah ke berbagai informasi dan layanan yang disediakan oleh pemerintah desa.
PENGUMUMAN
Kepala Desa Tegalsari dan Perangkat Desa Ucapkan Selamat atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Jember 2025-2030
Tegalsari – Kepala Desa Tegalsari beserta segenap perangkat desa menyampaikan ucapan selamat atas pelantikan Bupati…
KARANG TARUNA “NUSANTARA” DESA TEGALSARI MEMBUKA PENDAFTARAN ANGGOTA BARU
Halo, Pemuda-Pemudi Desa Tegalsari! Karang Taruna “Nusantara” membuka kesempatan bagi kalian yang ingin bergabung dan…
BERITA
kasat Reskrim Jember Gelar Santunan Anak Yatim di Desa Tegalsari
TEGALSARI – Dalam rangka mempererat tali silaturahmi dan memberikan keberkahan, Reskrim Kabupaten Jember kembali menggelar…
Kepala Desa Tegalsari dan Perangkat Desa Ucapkan Selamat atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Jember 2025-2030
Tegalsari – Kepala Desa Tegalsari beserta segenap perangkat desa menyampaikan ucapan selamat atas pelantikan Bupati…
Acara Tutup Tandur di Brak Dusun Tutul Berlangsung Khidmat
Tegalsari 23 Januari, Ambulu – Acara tutup tandur yang digelar di brak Dusun Tutul, Desa…
Elf Tertimpa Pohon di Depan SPBU Ambulu
Tegalsari, 20 Januari. Kecelakaan terjadi di depan SPBU Pertamina Ambulu pada pukul 13.30 WIB, ketika…
Rapat Koordinasi Karang Taruna “Nusantara” Desa Tegalsari Bahas Program Kerja 2025
Tegalsari, 10 Januari 2025 – Karang Taruna “Nusantara” Desa Tegalsari menggelar rapat koordinasi pada Jumat malam…
Gerakan Bersama Pemberantasan Sarang Nyamuk di Desa Tegalsari
Tegalsari, 10 Januari 2025 – Pemerintah Desa (Pemdes) Tegalsari bersama masyarakat setempat hari ini menggelar…
Wilayah Desa Tegalsari terletak pada wilayah dataran sedang Dengan kordinat antara persawahan yang subur , dengan luas wilayah 366 ha, dengan batas-batas wilayah, sebagai berikut:
- Sebelah Utara : Desa karanganyar
- Sebelah Timur : sungai
- Sebelah Selatan : Desa sabrang
- Sebelah Barat : Desa kesilir
Pusat pemerintahan desa Tegalsari terletak di dusun tegalsari /RT/RW 01/07 dengan menempati areal lahan seluas 366 ha